Sunday, February 9, 2014
Hot News

Category Archives: Indragiri Hilir

Pemkab Inhil akan Bangun Dam di Dua Kecamatan

Pemkab Inhil akan Bangun Dam di Dua Kecamatan

RIAUFAKTA.com - Bupati Inhil, HM Wardan menyatakan bagi mendukung pembangunan infrastruktur di di daerah pesisir, maka Pemkab Inhil akan membangun dam (bendungan-red) di Kecamatan Pelangiran dan Teluk Belengkong. Menurut bupati, pembangunan dam ini guna pengamanan kawasan pesisir dari abrasi air laut, juga dalam upaya menunjang kelancaran arus transportasi hasil perkebunan masyarakat. “Kami akan fokus kepada pembangunan infrastruktur (seperti jalan dan ... Read More »

Pemkab Inhil Siapkan Honor bagi Imam dan Guru Mengaji

Pemkab Inhil Siapkan Honor bagi Imam dan Guru Mengaji

RIAUFAKTA.com - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir menyiapkan anggaran buat honor para imam dan guru mengaji dalam mendukung Gerakan Maghrib Mengaji. Bupati Inhil, HM Wardan menyatakan, Pemkab Inhil benar-benar serius dalam merealisasikan Gerakan Maghrib Mengaji nantinya. Maka, kesejahteraan imam dan guru mengaji harus diperhatikan. “Pemkab Inhil akan menyiapkan anggaran buat honor imam dan guru mengaji, dalam upaya mendukung realisasi Gerakan Maghrib ... Read More »

Bupati Sambut Kedatangan Danrem 031 Wirabima

Bupati Sambut Kedatangan Danrem 031 Wirabima

RIAUFAKTA.com - Kedatangan Danrem 031 Wirabima, Brigjend TNI P. Agus Irianto, Senin (6/1) malam di Makodim 0314 Inhil turut disambut oleh Bupati Inhil, HM Wardan. Tampak turut hadir menyambut kedatangan Danrem tersebut Dandim 0314 Inhil, Letkol Inf Firalta Paksana Tarigan, Kapolres Inhil, AKBP Suwoyo dan para unsur Muspida Inhil lainnya, serta para tokoh masyarakat yang diundang hadir dalam kegiatan ini. ... Read More »

Bupati Gelar Silaturrahmi dengan Wartawan Inhil

Bupati Gelar Silaturrahmi dengan Wartawan Inhil

RIAUFAKTA.com - Bupati Inhil, HM Wardan menginginkan masukan dari kalangan pers untuk menunjang program pembangunan daerah. Pernyataan ini dikemukakan Bupati Inhil, HM Wardan saat menggelar silaturrahmi dengan kalangan wartawan yang tergabung dalam Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), Aliansi Jurnalis Independen (AJI) dan Forum Komunikasi Wartawan Inhil (FKWI), Jum’at (3/1). Dalam kegiatan yang digelar di ruang rapat Setdakab Inhil ini hadir juga ... Read More »

Bupati Inhil Tinjau Pelaksanaan Jum’at Bersih

Bupati Inhil Tinjau Pelaksanaan Jum’at Bersih

RIAUFAKTA.com - Guna melihat realisasi pelaksanaan program Jum’at Bersih yang dicanangkan oleh Pemkab Inhil di kota Tembilahan, Bupati Inhil HM Wardan meninjau langsung di beberapa titik pelaksanaan Jum’at Bersih di kota Tembilahan tersebut, Jum’at (3/1). Turut hadir pada peninjauan Jum’at Bersih tersebut Staf Ahli Bupati, Asisten, Kadis, dan beberapa Kabag yang ada di Lingkungan Setdakab Inhil. Dari pantauan Riaufakta di ... Read More »

Bupati Inhil Gelar Syukuran dan Santuni Anak Yatim

Bupati Inhil Gelar Syukuran dan Santuni Anak Yatim

RIAUFAKTA.com - Peringatan Milad Bupati Inhil HM. Wardan yang ke-53 tahun, Kamis (2/1) diisi dengan acara syukuran serta pemberian santunan bagi anak yatim. Peringatan Milad yang diadakan di Kedaton Kediaman Bupati Inhil ini dihadiri Wakil Bupati Inhil H Rosman Malomo, Sekdakab Inhil H Alimuddin RM, Ketua DPRD Inhil HM Raus Walid dan unsut Muspida Inhil serta Kepala Dinas,Kantor, Badan, Camat, ... Read More »

Bupati Inhil Buka Acara Pertemuan Peningkatan Toleransi Antar Umat Beragama

Bupati Inhil Buka Acara Pertemuan Peningkatan Toleransi Antar Umat Beragama

RIAUFAKTA.com - Bupati Indragiri Hilir, HM Wardan mengharapkan peran serta pemuka agama dan masyarakat dalam menjaga toleransi kerukunan umat beragama di Inhil. Penegasan ini disampaikan Bupati Inhil, HM Wardan saat membuka Pertemuan Peningkatan Toleransi Antar Umat Beragama, Selasa (24/12) lalu yang digelar di aula Hotel Arrahman I Tembilahan. Kegiatan yang mengusung tema ‘Melalui Pertemuan Peningkatan Toleransi Antar Umat Beragama, Kita ... Read More »

Sekdakab Inhil Buka Penyuluhan HAM Tahun 2013

RIAUFAKTA.com - Bupati Indragiri Hilir selaku Penanggungjawab Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia (RANHAM) Inhil diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Indragiri Hilir, H Alimuddin RM membuka secara resmi Penyuluhan Hak Asasi Manusia Tahun 2013 Koordinasi Pelaksanaan RANHAM, Senin (23/12) lalu. Kegiatan yang diadakan Bagian Hukum Setdakab Inhil ini dihadiri Kepala SKPD Inhil dan peserta lainnya, menghadirkan narasumber dari Kanwil Kemenkumham Provinsi ... Read More »

Sempena Hari Ibu, TP PKK Inhil Ziarah ke Makam Pahlawan

Sempena Hari Ibu, TP PKK Inhil Ziarah ke Makam Pahlawan

RIAUFAKTA.com - Dalam rangka memperingati Hari Ibu yang setiap tahunnya diperingati pada 22 Desember mendatang, tim penggerak PKK Kabupaten Inhil sudah mulai melakukan berbagai kegiatan. Seeprti pada Jum’at (20/12) kaum ibu yang tergabung dalam Tim Penggerak PKK Kabupaten Indragiri Hilir ini melakukan ziarah ke Taman Makam Pahlawan Yudha Bhakti yang berada di Jalan Parit 6, Tembilahan Hulu, Kabupaten Indragiri Hilir. ... Read More »

Bupati Inhil Hadiri Rapat Pembahasan Perkebunan Sawit Bersama Penjabat Gubri

Bupati Inhil Hadiri Rapat Pembahasan Perkebunan Sawit Bersama Penjabat Gubri

RIAUFAKTA.com - Bupati Inhil, HM Wardan, Selasa (17/12) lalu mengikuti Rapat Ekspos Hasil Kajian Tindaklanjut Penghimpunan Data, Informasi DBH Sektor Perkebunan Kelapa Sawit. Rapat ekspos yang digelar Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Riau dan Lembaga Penelitian Universitas Riau ini dilaksanakan di Hotel Premiere Jalan Jenderal Sudirman, Pekanbaru. Acara tersebut dibuka oleh Penjabat Gubernur Riau, Djohermansyah Djohan. Adapun tujuan rapat ini yakni ... Read More »

Scroll To Top