Saturday, February 8, 2014
Hot News

Category Archives: Politik

Warga Binaan Lapas Kelas II A Pekanbaru Antusias Gunakan Hak Pilih

Warga Binaan Lapas Kelas II A Pekanbaru Antusias Gunakan Hak Pilih

RIAUFAKTA.com - Sebagai warga negara yang mempunyai hak dan kewajiban tentu harus dilaksanakan dengan baik. Seperti pada Pilgubri putaran kedua ini, warga binaan yang sedang menjalani hukuman di dalam Lembaga Pemasyarakatan pun turut serta menggunakan hak pilihnya di Pilgubri putaran kedua ini guna memilih pemimpin Riau lima tahun ke depan. Sebanyak lebih kurang 1115 (seribu seratus lima belas) pemilih yang ... Read More »

Arsyadjuliandi Rahman Optimis Menang Pilgubri Putaran Kedua

Arsyadjuliandi Rahman Optimis Menang Pilgubri Putaran Kedua

RIAUFAKTA.com - Calon Wagubri Ir H Arsyadjuliandi Rahman MBA atau yang lebih dikenal dengan nama Andi Rahman yang di dampingi istri tercinta Sisilia tiba di tempat pemungutan suara (TPS) no 23 Jalan Pinang, Kelurahan Wonorejo, Kecamatan Marpoyan Damai Rabu (27/11) sekitar pukul 08.32 WIB. Dengan memakai baju warna putih dan mengunakan sepatu warna hitam terlihat Andi Rahman dengan wajah berseri. ... Read More »

Pilgubri Putaran Kedua, Kesbangpolinmas Tidak Adakan Quick Qount

Pilgubri Putaran Kedua, Kesbangpolinmas Tidak Adakan Quick Qount

RIAUFAKTA.com - Kesatuan Bangsa Politik Perlidungan dan Masyarakat (Kesbangpolinmas) Riau mengatakan pada putaran kedua pemilihan Gubernur tanggal 27 November 2013 besok bakal tidak ada melakukan penghitungan cepat ( Quick Qount). Hal tersebut tidak diadakan karena menurutnya wewenang serta anggaran untuk melakukan Quick Qount tersebut tidak ada, apalagi lembaga yang bertanggungjawab adalah dalam hal itu adalah KPU. “Untuk Quick Count kita ... Read More »

Kapolda Jamin Pilkada Riau Tanpa Konflik

Kapolda Jamin Pilkada Riau Tanpa Konflik

RIAUFAKTA.com - Kepala Polisi Daerah Riau Brigjen Condro Kirono menjamin pelaksanaan pemilihan kepala daerah putaran kedua pada 27 November 2013 berlangsung tanpa konflik. “Makanya ditetapkan Siaga 1 untuk mengantisipasi berbagai hal yang tak diinginkan. Mengenai potensi kecurangan termasuk politik uang, itu juga akan diantisipasi ketat,” katanya di Pekanbaru, Jumat siang. Ia mengatakan strategi pengamanan yang dilakukan tetap sama dengan sebelumnya, ... Read More »

Herman Abdullah Klaim Akan Raih 57 Persen Suara

Herman Abdullah Klaim Akan Raih 57 Persen Suara

RIAUFAKTA.com - Calon Gubernur Riau Herman Abdullah mengklaim akan meraih 27 persen suara di Pilkada Riau putaran kedua setelah Partai Demokrat deklasikan dukungan terhadapnya. “Dengan telah didukung secara resmi oleh Demokrat sehingga saya yakin 57 persen suara telah di tangan,” kata Herman Abdullah di saat deklarasi dukungan Demokrat Riau di Pekanbaru, Jumat. Perhitungan ini didasarkannya pada hasil Pilkada Riau putaran ... Read More »

Pemasangan Baliho Pasangan Calon Melanggar Aturan kampanye

Pemasangan Baliho Pasangan Calon Melanggar Aturan kampanye

RIAUFAKTA.com - Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Riau Eddy Syarifuddin meminta Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupaten Kota untuk menindaklanjuti dan mencopot baliho pasangan calon Gubernur Pilkada Riau putaran kedua. “Baliho\reklame, berbau kampanye maka akan segera kita tindak, dan akan dicopot melalui Panwaslu Kabupaten Kota karena kampanye seperti itu tidak ada dalam aturan Pilkada putaran kedua,” kata Eddy Syarifuddin di Pekanbaru, ... Read More »

Hatta Rajasa Sanksi Kader PAN Jika Tak Pilih Herman-Agus

Hatta Rajasa Sanksi Kader PAN Jika Tak Pilih Herman-Agus

RIAUFAKTA.com - Ketua Umum DPP PAN H Mohammad Hatta Rajasa mengatakan siap memberikan sanksi tegas bagi kadernya jika tidak mendukung pemenangan pasangan calon gubernur Riau, Herman Abdullah-Agus Widayat, dalam prosesi Pilkada Riau putaran kedua 27 November 2013. “Kami akan memberikan sanksi tegas sesuai aturan partai jika kader PAN tidak mendukung pemenangan suara bagi pasangan calon gubernur nomor urut satu Herman ... Read More »

Golkar Lirik Jokowi Jadi Cawapres Ical

Golkar Lirik Jokowi Jadi Cawapres Ical

RIAUFAKTA.com - Partai Golongan Karya (Golkar) masih mencari sosok yang tepat untuk dijadikan calon wakil presiden yang akan mendampingi Ketua Umum, Aburizal Bakrie di Pilpres 2014 mendatang. Sejumlah nama seperti Joko Widodo, Mahfud MD, tengah mereka pertimbangkan. “Siapa yang sodorkan paling cocok. Jokowi, Mahfud MD, Edhy Prabowo,” kata Wakil Sekretaris Jenderal Partai Golkar, Tantowi Yahya, di sela-sela acara memperingati hari ... Read More »

LSI: Hanya Ada Tiga Capres di Pemilu 2014

LSI: Hanya Ada Tiga Capres di Pemilu 2014

RIAUFAKTA.com - Peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Adjie Alfraby mengungkapkan, tak seluruh partai dapat mengusung calon presidennya dalam pemilu 2014. Seperti diketahui, capres yang riil harus diusung oleh minimal 25 persen perolehan suara nasional partai politik (parpol) atau gabungan parpol pada pemilu 2014 atau 20 persen perolehan kursi di parlemen. Hasil survei LSI menyimpulkan, paling mungkin hanya tiga pasangan capres ... Read More »

Masyarakat Toba Dukung HA di Pilgubri Putaran Dua

Masyarakat Toba Dukung HA di Pilgubri Putaran Dua

RIAUFAKTA.com - Dukungan demi dukungun di dapat kan oleh pasangan calon gubernur riau Herman Abdullah dan Agus Widayat menjelang pemilihan guibernur riau dan wakil gubernur riau (pilgubri) periode 2013 - 2018 nanti pada 30 oktober 2013,kali ini HA yang mendapat dukungan dari persatuan masyarakat Batak Toba (PARBATO) yang merupakan bagian dari etnies Batak yang ada di Kecamatan Mandau dan Pinggir, ... Read More »

Scroll To Top