Otomotif RIAUFAKTA.com - Hari ini PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) meresmikan pabrik keduanya di Cikarang Barat yang memproduksi beberapa model. Salah satunya, RR Mono yang diekspor ke Filipina. “Kami mengekspor ke Filipina. RR Mono juga diekspor ke Malaysia dan Thailand, begitu juga KLX150,” ujar Director KMI Marzal Tirtadirdja di Cikarang, Selasa (08/04). Menurut Asisten General Manager