Indeks Berita: Ekonomi

Pemprov Riau Beri Kemudahan Sewa Rusunawa

Diposting : Jumat 14 Agustus 2015

PEKANBARU, RIAUFAKTA.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau memberikan kemudahan dalam penerapan sistem sewa pada rumah susun sederhana sewa (Rusunawa). Ini dilakukan pemerintah...Lanjutkan Membaca →

Harga Daging Sapi di Pekanbaru Merangkak Naik

Diposting : Selasa 11 Agustus 2015

PEKANBARU, RIAUFAKTA.com - Seperti daerah-daerah lainnya di Indonesia, harga daging sapi di kota Pekanbaru akhir-akhir ini juga mengalami kenaikan. Jika sebelumnya harga...Lanjutkan Membaca →

Pertalite Resmi Dipasarkan, Pilihan Masyarakat Pengguna BBM Semakin Banyak

Diposting : Jumat 24 Juli 2015

JAKARTA, RIAUFAKTA.com - Sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) serentak mulai menjual bahan bakar minyak (BBM) jenis baru, yaitu pertalite yang...Lanjutkan Membaca →

Pekan Depan HET Elpiji 3 Kg Naik Rp2.000

Diposting : Kamis 9 Juli 2015

PEKANBARU, RIAUFAKTA.com - Pemko Pekanbaru akan menaikkan Harga Eceran Tertinggi (HET) elpiji tabung tiga kilogram. Pasalnya, harga tebus ke agen akan naik...Lanjutkan Membaca →

Harga TBS Kerap Turun Jelang Idul Fitri, Petani Sawit di Pinggir Mengeluh

Diposting : Senin 6 Juli 2015

PINGGIR, RIAUFAKTA.com - Turunnya harga Tandan Buah Segar (TBS), terlebih disaat bulan suci Ramadhan dan menjelang hari raya idul fitri, sangat dikeluhkan...Lanjutkan Membaca →

Harga TBS Turun, Petani Sawit di Kuansing Kecewa

Diposting : Minggu 5 Juli 2015

KUANSING, RIAUFAKTA.com - Sejumlah petani sawit di Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau merasa kecewa dan mengeluh akibat turunnya harga sawit jelang Lebaran...Lanjutkan Membaca →

Hingga Tiga Bulan ke Depan, Stok Beras di Riau Aman

Diposting : Rabu 1 Juli 2015

PEKANBARU, RIAUFAKTA.com - Masyarakat Riau tidak perlu cemas akan kesulitan mendapatkan beras untuk keperluan lebaran nanti. Pasalnya saat ini stok beras di...Lanjutkan Membaca →

Wali Kota Pekanbaru Jamin Stok Sembako Aman

Diposting : Rabu 24 Juni 2015

PEKANBARU, RIAUFAKTA.com - Wali Kota Pekanbaru, Firdaus ST MT, memastikan stok sembilan bahan pokok di Ibu Kota Provinsi Riau itu akan tercukupi...Lanjutkan Membaca →

Penjualan Honda Scoopy Laris Manis

Diposting : Rabu 24 Juni 2015

OTOMOTIF, RIAUFAKTA.com - Meski pasar sepeda motor di Tanah Air tengah mengalami kelesuan tak membuat penjualan Honda Scoopy menurun. Dalam 5 bulan...Lanjutkan Membaca →

Gas Tidak Ada, Pengembangan Industri Kelapa Sawit di Dumai Terhambat

Diposting : Rabu 24 Juni 2015

DUMAI, RIAUFAKTA.com - Pengembangan industri berbasis kelapa sawit di Dumai terkendala karena tidak adanya gas. Akibatnya, produk turunan dari CPO yang bisa...Lanjutkan Membaca →