Sunday, February 9, 2014
Hot News

Tag Archives: Berita Dumai Terkini

Isu Penangkapan Terduga Teroris Hebohkan Warga Dumai

Isu Penangkapan Terduga Teroris Hebohkan Warga Dumai

RIAUFAKTA.com - Dua hari belakangan ini mencuat informasi tentang adanya penangkapan terduga teroris di wilayah Jalan Sidorejo Kelurahan Ratu Sima, Kecamatan Dumai Selatan. Kini informasi itu menjadi gunjingan warga di daerah itu. Beberapa orang warga yang berhasil memberikan informasi mengatakan, dua hari lalu ada penangkapan terduga teroris oleh pihak kepolisian. Namun untuk lokasi sendiri, warga yang mendapatkan informasi tentang hal ... Read More »

Pemko Dumai Sandang Predikat Cukup Baik

Pemko Dumai Sandang Predikat Cukup Baik

RIAUFAKTA.com - Pemerintah Kota Dumai sudah kedua kalinya mendapat penghargaan cukup baik dari Menteri Pendayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birakrasi (Menpan RB) dalam penilaian akuntabilitas kinerja pemerintah seluruh kabupaten/kota di Indonesia. Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negera dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan dan RB) menyatakan Kota Dumai terbaik dalam Laporan Akuntanbilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) tahun 2013 dengan tingkat nilai kerja CC serta ... Read More »

Walikota Dumai Hadiri Perayaan Imlek 2014 di Klenteng HLK

Walikota Dumai Hadiri Perayaan Imlek 2014 di Klenteng HLK

RIAUFAKTA.com - Walikota Dumai Khairul Anwar bersama jajaran Forkompinda menghadiri perayaan Imlek 2014 di Klenteng Hiok Liong Kiong (HLK) di Jalan Kelakap Tujuh Kecamatan Dumai Barat, kemarin malam. Pada kesempatan itu, Walikota menyampaikan sambutannya yang mengatakan, sesuai dengan UU No.12 tahun 2006 tentang Kewarganegaraan Indonesia, menempatkan etnis Tionghoa dalam persamaan dan kesetaraan dengan warga negara lain dalam kehidupan berbangsa dan ... Read More »

Alamak… Dalam Sebulan Puluhan Rumah Milik Pertamina Dumai Digasak Maling

Alamak… Dalam Sebulan Puluhan Rumah Milik Pertamina Dumai Digasak Maling

RIAUFAKTA.com - Kasus pencurian acap kali meresahkan warga perumahan PT Pertamina RU II Dumai, tidak tanggung-tanggung pelaku berhasil menggasak uang ratusan juta rupiah setiap rumah korban di Komplek Perumahan Pertamina Jalan Raya Bukit Datuk, dalam sebulan ini sudah mencapai puluhan korban dan pelakunya belum diketahui. Para pelaku yang beraksi di rumah karyawan Pertamina saat keadaan rumah kosong, saat itu juga ... Read More »

Dishub Dumai Bakal Perketat Arus Lalin di Jalan Cut Nyak Dien

Dishub Dumai Bakal Perketat Arus Lalin di Jalan Cut Nyak Dien

RIAUFAKTA.com - Seringnya terjadi kecelakaan lalulintas di Jalan Cut Nyak Dien Kecamatan Dumai Barat beberapa hari belakangan ini membuat lapisan masyarakat setempat marah dan menggelar aksi pemblokiran jalan. Warga marah karena setiap kejadian kecelakaan di wilayahnya melibatkan truk pengakut Crude Palm Oil (CPO) milik perusahaan industri yang berada di Kecamatan Sungai Sembilan. Kemarahan warga itu langsung direspon Kepala Dinas Perhubungan ... Read More »

Mantan Walikota Dumai Bantah Jual Lahan Masyarakat Rp4 Miliar

Mantan Walikota Dumai Bantah Jual Lahan Masyarakat Rp4 Miliar

RIAUFAKTA.com - Tudingan ahli waris Wan Amir atas dugaan mantan Walikota Dumai Zulkifli As telah menjual tanah milik mereka seharga Rp 4 Miliar, yang diperuntukan untuk bangunan sekolah Binaan Khusus (Binsus) di Jalan Inpres, Kelurahan Purnama, Kecamatan Dumai Barat, di bantah oleh mantan Camat Dumai Barat tersebut. “Setahu saya Pemko beli tanah masyarakat diantaranya keluarga haji gedang (Awaludin) tidak ada ... Read More »

Soal Aflamart, Dewan Ingatkan BPTPM dan Disperindag Dumai

Soal Aflamart, Dewan Ingatkan BPTPM dan Disperindag Dumai

RIAUFAKTA.com - Ancaman serius bagi pelaku usaha ekonomi menengah kebawah soal hadirnya pusat pembelanjaan Alfamart mendapat tanggapan serius dari kalangan anggota DPRD Dumai. Untuk mengantisipasi ancaman itu, Badan Pelayanan Terpadu dan Penanaman Modal (BPTPM) dan Disperindag setempat untuk tidak mengeluarkan izin usaha tersebut di kota pelabuhan ini. “Saya sudah mengingatkan kepada dua instansi yaitu BPTPM dan Disperindag Dumai agar tidak ... Read More »

Imigrasi Kelas II B Dumai Karantina 7 WN Bangladesh

Imigrasi Kelas II B Dumai Karantina 7 WN Bangladesh

RIAUFAKTA.com - Terkait kecelakaan lalulintas (Lakalantas) yang mengakibatkan 1 dari 7 Warga Negara (WN) Banglades meninggal dunia pada Sabtu (18/1) akhir pekan lalu, pihak Imigrasi Kelas II B Dumai masih mengkarantina 7 WN Banglades untuk menjalani pemeriksaan oleh pihak kepolisian sebelum dideportasi ke Negara asal mereka. Seperti yang disampaikan Kepala Imigrasi Kelas II B Dumai, Budiman Rony, Senin (20/1/2014) kepada ... Read More »

Walikota Dumai Minta Perusahaan Peduli Kesejahteraan Satpam

Walikota Dumai Minta Perusahaan Peduli Kesejahteraan Satpam

RIAUFAKTA.com - Kota Dumai merupakan daerah paling banyak ditumbuhi pabrik industri dan sangat membutuhkan peranan Satuan Pengaman (Satpam). Agar saling menguntungkan, Walikota Dumai Khairul Anwar mengharapkan kepada perusahaan untuk memperhatikan kesejahteraan Satpam. “Satpam merupakan aset, sebab itu perusahaan harus menjaga aset ini seperti memperhatikan jasanya, kesejahteraan, dan kesehatannya,” kata Khairul Anwar pada sambutannya saat memimpin Upacara HUT Satpam ke-33 di ... Read More »

Scroll To Top