RIAUFAKTA.com - Keberadaan media online merupakan tuntutan zaman. Untuk menjalin komunikasi antar pengelola media online, puluhan pengelola media berita online di Indonesia menyepakati bergabung ke dalam wadah Aliansi Media Online Telekomukasi Indonesia ( AMOI ) yang saat ini bermarkas di Surabaya.
Moch. Efendi SH, Pemimpin Umum beritalima.com sekaligus penggagas berdirinya AMOI mengatakan, aliansi media online ini sangat stratedis, ke depan diharapkan bisa menghimpun kepentingan pengelola dan pekerja media siber atau yang lebih dikenal media online untuk melayani kepentingan publik.
”Puluhan pengelola media online telah sepakat bergabung dalam wadah AMOI. Keberadaan aliansi media ini sangat stategis di era teknologi informasi dan media yang semakin berkembang. Kami berharap dan mengapresiasi jika para pengelola media online bersedia bergabung dan memanfaatkan AMOI sebagai wadah pemersatu seluruh media online di Indonesia, dari hari sabtu aja yang bergabung ada tambahan 5 media online dari berbagai daerah” ungkapnya, Senin (21/4) di Surabaya.
Inilah daftar media online yang telah bergabung menjadi anggota Aliansi Media Online dan Telekomunikasi Indonesia (AMOI) sebagai berikut :
- www.beritalima.com (Moch. Efendi, SH, Surabaya)
- www.liranews.com (Jusuf Rizal, Jakarta)
- www.beresnews.com (Moh. Sakir Ransa, Jakarta)
- www.satuwarta.com (M. Eka Wahyudi, Surabaya)
- www.lkbkalimantan.com (Halim H. Anwar Kalimantan Barat)
- www.wartamalut.com (Haya Wakano, Maluku Utara)
- www.radjawarta.com (Assade, Surabaya)
- www.sumateratime.com (Ecevit Demirel, Sumatera Barat)
- www.borneotime.com (Agoes TS, Kalimantan Tengah)
- www.papuatime.com (Alberth, Papua)
- www.ipppk.com, (Hartono Handoko, SH Surabaya)
- www.balacossa.com (Abi, Banyuwangi)
- www.fakta-info.com (Setijo Loeswadi, Surabaya)
- www.forumnusantaranews.com (Hasan, Surabaya)
- www.caleg-indonesia.com (Amel, Surabaya)
- www.fkp2i.com (Anie, Sumenep)
- www.darmajatim.com (Yoyok, Surabaya)
- www.newspelangi.com (Ali Bawazier, Surabaya)
- www.cintanusantara.com (Nawawi Ohorella, Surabaya)
- www.wartalumajang.com (Eko Wibawanto, Lumajang)
- www.koranfakta.net (Agung Budiarto, Kediri)
- www.beritasembilan.com (Abdul Rohman, S.Ag. Surabaya)
- www.lpkpta.com (M. Ardhianto, Surabaya)
- www.potretdesa.com (Hamba, Lampung)
- www.lidikkrimsus.com (Ossie Gumanti, Jakarta)
- www.bhayangkarautama.com (Ossie Gumanti, Jakarta)
- www.kabar65.com (Ossie Gumanti, Jakarta)
- www.kabar65.com (Halim H. Anwar, Kalimantan Barat)
- www.lkbkalimantan.org (Halim. H. Anwar, Kalimantan Barat)
- www.globalaceh.com (Edi Safaruddin. AR, Banda Aceh)
- www.bungtomoaward.org (Sabar, Surabaya)
- www.suaralempanas.com (Andi Achmadi, Surabaya)
- www.baliubudtime.com (Agus Denpasar)
- www.cakrawalapost.com (Edi, Bangka)
- www.radarpekanbaru.com (Buyana, ST, Riau)
- www.lintasfakta.com (Cicah Sarianingsih, S.Pd, Sumbar)
- www.AmiiNews.com (Saiful, Jakarta).
- www.lombokini.com (Najamudin Annaji. NTB)
- www.RiauFakta.com (Willy Fahad, Riau)