Saturday, February 8, 2014
Hot News

Category Archives: Kepulauan Meranti

Pemkab Meranti Kumpulkan Usulan Ranperda TA 2014

Pemkab Meranti Kumpulkan Usulan Ranperda TA 2014

RIAUFAKTA.com - Pemkab Kepulauan Meranti saat ini sedang mengumpulkan usulan judul Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) untuk dimasukkan dalam Program Legislasi Daerah (Prolegda) Tahun Anggaran 2014. Masing-masing Satuan Kerja Pemkab diberikan deadline usulan judul Ranperda sampai tanggal 6 Januari 2014. Demikian diungkapkan Sekretaris Daerah Kabupaten Kepulauan Meranti, Drs H Iqaruddin MSi, melalui Kabag Humas, Ery Suhairi SSos, kepada wartawan, Jumat (3/1). ... Read More »

Rehab Jalan Kota Selat Panjang Butuh Rp80 Miliar

Rehab Jalan Kota Selat Panjang Butuh Rp80 Miliar

RIAUFAKTA.com - Bupati Kepulauan Meranti, Drs Irwan MSi mengatakan, untuk merehab total jalan-jalan utama di Kota Selatpanjang dibutuhkan dana sebesar Rp80 Miliar. “Pendapatan dari sektor Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) merupakan salah satu sumber dana yang diharapkan guna mendukung perbaikan jalan Kota tersebut,” ujar bupati di Selatpanjang, Kamis. Menurut dia, pembangunan di Kabupaten Kepulauan Meranti yang masih tergolong daerah baru ... Read More »

YLPK: PLN Selat Panjang Kecewakan Pelanggan

YLPK: PLN Selat Panjang Kecewakan Pelanggan

RIAUFAKTA.com - Pemadaman listrik bergilir oleh PLN Rayon Selatpanjang Cabang Dumai memicu kekecewaan banyak pelanggan di Kepulauan Meranti, Provinsi Riau. Jika PLN Rayon Selatpanjang tidak mampu memperbaiki situasi kelistrikan ini, PLN diminta untuk angkat kaki dari Kabupaten termuda di Provinsi Riau itu. Sebagaimana disampaikan Ketua Yayasan Lembaga Perlindungan Konsumen (YLPK) Kabupaten Kepulauan Meranti, Mulyono, Kamis (26/12/2013) siang. Mulyono mengaku sedih ... Read More »

Lagi, Perempuan Menjadi Pengedar Sabu Diringkus Polisi

Lagi, Perempuan Menjadi Pengedar Sabu Diringkus Polisi

RIAUFAKTA.com - Satuan Narkoba Polres Kepulauan Meranti berhasil menangkap seorang perempuan pengedar sabu-sabu M (35) warga Jalan Teladan Kecamatan Tebingtinggi, Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, Rabu malam. Penangkapan M ini berawal dari penangkapan seorang laki-laki berinisial M Als CK (34) warga Sungai Juling nomor 26 RT01 RW05 Kelurahan Selatpanjang Barat, Kecamatan Tebingtinggi, Kabupaten Kepulauan Meranti, yang sebelumnya tertangkap memiliki paket sabu-sabu. ... Read More »

Warga Heboh, Benda Disebut Jenglot Ditemukan Dekat Sumur Tua

Warga Heboh, Benda Disebut Jenglot Ditemukan Dekat Sumur Tua

RIAUFAKTA.com – Warga Jalan Jambu, Desa Alah Air, Kecamatan Tebing Tinggi, Kabupaten Kepulauan Meranti Selasa (24/12) sekitar pukul 21.00 WIB mendadak heboh. Pasalnya di belakang rumah salah seorang warga bernama Misri (53) ditemukan sebuah benda yang disebut warga sebagai jenglot (boneka yang menyerupai manusia berukuran kecil dengan wajah menyeramkan-red). Informasi yang didapat Riaufakta menyabutkan, penemuan benda yang disebut jenglot tersebut ... Read More »

RSUD Selatpanjang Banyak Belajar dari Belanda

RSUD Selatpanjang Banyak Belajar dari Belanda

RIAUFAKTA.com - Pihak RSUD Selatpanjang mengklaim kunjungan studi banding ke Belanda bulan november lalu sangat bermanfaat dan memberikan pengetahuan yang banyak, terutama dalam pengelolaan limbah dalam rangka untuk meningkatkan pelayanan di Rumah Sakit ini. “Kami selama seminggu di Belanda dari tanggal 17 hingga 28 November 2013 yang lalu. Banyak hal yang kita peroleh selama berada disana. Kita mempelajari mengenai pelayanan ... Read More »

GOW Meranti Santuni Janda dan Napi Wanita

GOW Meranti Santuni Janda dan Napi Wanita

RIAUFAKTA.com - Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Kepulauan Meranti, Provinsi Riau, menyantuni ratusan janda dan beberapa wanita dengan berbagai profesi termasuk napi wanita. Santunan tersebut sebagai bentuk perhatian dan berbagi untuk para ibu yang bernasib kurang baik. Ketua GOW Kabupaten Kepulauan Meranti, Nirwanasari SE, kepada sejumlah wartawan, Senin (23/12/2013) di cabang Rutan Selatpanjang, mengatakan ini bentuk perhatian GOW Kepulauan Meranti. ... Read More »

Pelindo akan Naikkan Tarif Jasa Pelabuhan

Pelindo akan Naikkan Tarif Jasa Pelabuhan

RIAUFAKTA.com - Pelindo I Selatpanjang berencana akan menaikkan tarif jasa pelabuhan sebesar 30 persen setelah mencapai kesepakatan bersama dengan sejumlah kalangan asosiasi dan para pengusaha pengguna jasa pelabuhan. Kenaikan tarif jasa tersebut telah memenuhi mekanisme kesepakatan antara asosiasi, seperti INSA, Forwarding dan APBMI dengan PT (persero) Pelindo I Selatpanjang. Ketentuan kesepakatan ini, menurutnya, merupakan prasyarat untuk pengajuan perubahan tarif kepada ... Read More »

Mabes Bantu Operasi Lilin di Kepulauan Meranti

Mabes Bantu Operasi Lilin di Kepulauan Meranti

RIAUFAKTA.com - Markas Besar Kepolisian Negara Republik Indonesia mem”back up” pengamanan Operasi Lilin di Kabupaten Kepulauan Meranti, Provinsi Riau dengan mengerahkan dua unit kapal patroli dari Direktorat Polisi Air Baharkam Polri. “Seluruh personil Kapal itu akan berada dibawah koordinasi Polres Kepulauan Meranti dan kapal patroli KP Kresna-7004 dan KP Kedidi itu telah disiagakan,” kata Kapolres Kepulauan Meranti AKBP Zahwani Pandra ... Read More »

Scroll To Top